Friday, December 27, 2013

Google Glass makin Keren

Google glass menyatakan telah meng-update software mereka yang memungkinkan seseorang cukup berkedip untuk mengambil gambar.

Menurut pihak Google Glass, dengan software ini dimungkinkan suatu saat Anda bisa membayar taksi atau membeli di toko cukup dengan kedipan mata, hebat nggak tuh?!

Google Glass juga akan dilengkapi dengan kunci yang berupa 'goyangan tangan' untuk membuka software tersebut. Jadi, software ini tidak akan membuka jika ada orang lain yang berusaha membobol dengan 'goyang ngebor'...hahaha.

Perangkat tersebut memungkinkan user untuk merekam video, mengirim pesan atau mengambil gambar cukup dengan isyarat suara atau sentuhan.

Google glass terhubung ke dunia maya dengan WIFI atau perangkat nirkabel yang lain. Twitter dan FB merupakan salah satu yang akan digunakan oleh Google Glass.

No comments:

Post a Comment