Setiap pelajar tentu pernah mendengar tentang sebuah kamus yang dikenal sebagai ''Kamus Oxford''. Lebih-lebih lagi jika Anda seorang pelajar bahasa inggris atau guru bahasa inggris, tentu Anda harus tahu kamus ini.
Kali ini Saya akan berbagi sebuah aplikasi atau software untuk hape java (Nokia, Sony Ericsson, Samsung, Siemens, LG, dll). Aplikasi kamus ini yaitu 'Kamus Oxford' yang berformat '.jar' bisa juga dibuka di smartphone Android yang mempunyai java emulator.
Kamus Oxford (Oxford English Dictionary) ini berisi daftar kosakata lengkap dengan artinya dalam bahasa Inggris (seperti Kamus Besar Bahasa Indo). Karena ukurannya lumayan kecil sekitar 800-an kb, apps java ini bisa diinstal di hp java jadul seperti hp ku ini.
Seperti pepatah bilang ''tiada gading yang tak retak'', kamus Oxford ini tidak mengikutsertakan pronunciation atau ejaan untuk kosakata di dalamnya. Meskipun demikian, aplikasi ini cukup bagus untuk Kalian yang sedang belajar bahasa Inggris.
Kalian bisa mendownload aplikasi ini lewat browser opmin, ucweb, atau browser bawaan. Memakai browser opmin jauh lebih murah atau bahkan gratis jika punya 'paket opmin' dari operator Anda. Silahkan download melalui link di bawah ini.
Setelah terdownload, ubah atau rename dari ''zip'' menjadi ''jar'' menggunakan file manager.
Thanks atas perhatiannya.
No comments:
Post a Comment